Maskapai penerbangan Lion Air memang sedari dulu sudah
terkenal dengan yang namanya penerbangan murah, maskapai yang di dirikan oleh
rusdi kirana dan keluarga ini memang selalu menyediakan tike pesawat murah di
setiap penerbangannya. Lion air sendiri
sejauh ini berhasil memuaskan pelanggannya dengan menyediakan beberapa jenis
penerbangan untuk rute domestic hingga rute internasional, tetapi yang perlu di
ingat adalah Lion Air adalah salah satu maskapai penerbangan yang mampu
memberikan harga dan pelayanan yang proporsional dan balance yang mampun
memuaskan para calon penikmat jasanya.
Baru-baru ini pun Lion Air telah mencanangkan paket penerbangan murah mereka yang terbaru untuk rute
Asia-Australia dengan menggunakan perusahaan patungan mereka yang di Sebut
Malindo Air, perusahaan ini merupakan hasil patungan antara Lion Air Indonesia
dengan Industri Pertahanan dan Antariksa Malaysia, dan bermarkas besar di
ibukota Malaysia, Kuala Lumpur. Hal ini dimaksudkan agar para pengguna sarana
transportasi udara yang sering menggunakan rute Asia-Australia tak lagi
merasakan beban biaya yang berlebihan, tentunya jika sudah begini konsumen juga
yang di untungkan toh.
Semakin berkembangnya
penerbangan murah di dunia, maka sejalan dengan itu pihak Lion Air berambisi
untuk dapat masuk ke beberapa Negara besar di dunia dan bekerja sama dengan mereka
dalam hal transportasi udara murah, diharapkan dengan lahirnya Malindo Airways,
lion air akan mampu meningkatkan eksistensi mereka di ranah transportasi udara
murah namun dengan pelayanan dan kualitas terbaik untuk para penggunanya
No comments:
Post a Comment