16 October 2012

Beli Mobil Bekas? Jangan Tertipu Dengan Penampilan!!!



Tampilan boleh keren, tapi kalau mesin dan sektor kaki-kakinya tidak layak jalan apa mau di kata?? Begitulah sediki persoalan yang kerap di rasakan oleh para calon pembeli mobil bekas, sering kali kita merasa tertipu pada saat kita melihat mobil bekas yang ingin kita beli pertama kali. Banyaknya seller curang yang hanya memikirkan untung semata, membuat mereka kadang kurang memperhatikan bagian-bagian yang di rasa sudah layak ganti tetapi kerap di paksakan hanya di perbaiki dengan dalih untuk di jual kembali.

 Alangkah jahatnya mereka, memang tak di pungkiri kita sebagai calon pembeli harusnya mendapatkan informasi yang lengkap mengenai barang yang akan kita beli, mungkin karena keterbatasan pengetahuan tentang mobil inilah yang kerap membuat para seller enggan menjelaskan secara gamblang mengenai kondisi mobil bekas yang mereka jual, sehingga para pembeli mobil bekas inilah yang akhinya mereka rugikan

Berikut 10 tips beli mobil bekas yang harus anda coba sebelum berkata DEAL dengan si seller :

  • ·         Jangan Terkesima dengan tampilan Luar
  • ·         lakukan Test Drive beberapa putaran dan dengan teknik slalom jika perlu
  • ·         Lakukan test dan lihat barang pada Siang hari
  • ·         Cek Keabsahan Surat-Surat
  • ·         Teliti Harga Pasaran dan Jangan Sungkan Tawar Kembali
  • ·         Tanyakan Riwayat Pemakaian Kendaraan Dengan detail
  • ·         Libatkan Orang Yang Paham Mesin / Mobil atau Mekanik
  • ·         Jangan Terbuai Harga MURAH!!!


Ya itulah sedikit tips bagi anda yang hendak membeli mobil bekas namun tak ingin tertipu…Semoga infonya berguna

No comments:

Post a Comment